Sejarah Legenda Desa Pekuncen Kendal, Kisah Pangeran Benowo yang Sebarkan Agama Islam

- 14 April 2023, 07:30 WIB
sejarah legenda Desa Pekuncen Kendal
sejarah legenda Desa Pekuncen Kendal /Tangkapan Layar YouTube Desa Pekuncen Official/

Benda-benda tersebut diantaranya berupa mimbar, sumur segi empat dibawah tanah dan mustoko masjid. Istimewanya, yang ada disitu adalah sebuah Gentong.

Menurut cerita dari beberapa sumber, Gentong itu ada pasangan, yang di dalam masjid Desa Pekuncen adalah Gentong perempuan, sedangkan pasangannya adalah gentong laki-laki berada di masjid Agung Demak. Agar Gentong tersebut tidak menemukan pasangannya .

Dikisahkan Ir Soekarno bersama Hasyim Ashari,M. Abdul Hamid dan Menteri Agama Republik Indonesia pertama ,Pernah sholat jumat di masjid Desa pekuncen Pada hari jumat upah sebelum Indonesia Merdeka.

Baca Juga: Begini Asal Mula Desa Dawungsari Kendal, Peninggalan Sebuah Bungkul Theklek dan Paseban

Di belakang masjid ada pemakaman, sampai sekarang komplek tersebut masih asli hanya sebagian depanya /bangunan luarnya saja yang di pugar dan makam Sunan Abinowo ada di dalam gedung tersebut dan masih asli.

Di batas Desa Pekuncen dan Desa di kecamatan Gemuh Mengalir yang bernama sungai Bodri.

Dahulu sungai tersebut tepat di belakang masjid Dikisahkan oleh sesepuh Desa konon dengan tombak Pangeran Benowo mengeser Sungai tersebut Kearah Barat , dan sekaran menjadi antara Kecamatan Pegandon dan Kecamatan Gemuh.

Baca Juga: Sejarah Desa Tanjungsari Kecamatan Wanasari Brebes, Desa Ini Dulu Bernama Pengasinan

Dahulu di daerah Kendal belum ada Desa selain desa pekuncen sehingga desa selalu berada di urutan pertama dan merupakan desa tertua di Kabupaten Kendal.

Demikianlah sejarah legenda Desa Pekuncen Kecamatan Pegandon Kabupaten Kendal.***

Halaman:

Editor: DR Yogatama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah