Svargabumi Borobudur, Spot Foto Bernuansa Alam yang lagi Viral di Kalangan Milenial

- 8 Januari 2023, 08:00 WIB
Svargabumi Borobudur, Magelang, Jawa Tengah
Svargabumi Borobudur, Magelang, Jawa Tengah /

Svargabumi Borobudur ini memang dirancang untuk selfie atau berfoto-foto ria. Kalau diperhatikan, di sini spot fotonya kreatif dan juga unik ditambah lagi letaknya juga di tengah-tengah hamparan sawah yang estetik untuk ukuran orang yang tinggal di kota Jakarta.

Svargabumi Borobudur, Magelang, Jawa Tengah
Svargabumi Borobudur, Magelang, Jawa Tengah

Jika akan berkunjung ke Svargabumi Borobudur sebaiknya pada pagi hari atau sore. Itu sangat cocok untuk pengambilan foto.

Tempat wisata ini dibuka sejak Agustus 2020 lalu dan langsung viral sampai sekarang. Lokasinya di atas lahan sawah seluas 3 hektare.

Baca Juga: Bukit Batu Balapulang, Obyek Wisata Ekstrim yang lagi Nge-trend Jadi Jujugan Para Wisatawan

Sawah ini masih milik warga yang disewakan ke pengelola tempat wisata. Para petani penggarap maupun pemilik lahan tetap diberikan kesempatan untuk mengelola sawahnya. Pengelola tempat wisata juga memberikan bantuan berupa bibit pupuk.

Bagi kaum milenial maupun orang dewasa yang hobi foto, silahkan berkunjung ke Svargabumi Borobudur. Sumber artikel ini dari youtube channel wisata bareng arivandy.***

Halaman:

Editor: Dewi Prima Mayasari

Sumber: YouTube Wisata Bareng Arivandy


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah