Bukan Lumpia, Sate Kambing Terenak di Semarang yang Bikin Nagih Pecinta Kuliner

- 17 Maret 2023, 15:39 WIB
Menu Sate Kambing Muda Mbok Bunder, salah satu tempat wisata kuliner sate di Kota Cilegon Banten.
Menu Sate Kambing Muda Mbok Bunder, salah satu tempat wisata kuliner sate di Kota Cilegon Banten. /Tangkapan layar/Instagram @mbokbunder

Kambing yang digunakan merupakan kambing muda balibul yang dijamin empuk dan enak.

Yang membedakan dengan sate lainya yakni dibakar diatas bara api tanpa menggunakan bumbu dan disajikan menggunakan hotplat.

4. Sate Kambing Sidodadi Bu Harti

Sate yang satu ini berada di Jalan Maluku, Karangtempel, Kec. Semarang Timur, Kota Semarang.

Sate yang satu ini termasuk sate legendaris karena telah ada sejak 1992.

5. Sate kambing pak Amat

Sate yang satu ini berada di Jalan Thamrin No.23, Sekayu, Kecamatan Semarang.

Selain sate kambing, di tempat ini juga menyediakan gule, tongseng, bistik, dan jeroan.

Demikianlah sate kambing terenak di Semarang yang bikin nagih.***

Halaman:

Editor: Yudhi Prasetyo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x