Buka 24 Jam, Wisata Kolam Renang di Tasikmalaya Ini Punya Air Panas Alami dari Gunung Galunggung

- 20 Februari 2024, 09:00 WIB
Objek wisata Citiis Galunggung di Kecamatan Padakembang Kabupaten Tasikmalaya
Objek wisata Citiis Galunggung di Kecamatan Padakembang Kabupaten Tasikmalaya /Eris Rismawan/

Anda bisa datang kapan saja ke destinasi wisata tersebut, karena memang dibuka selama 24 jam penuh. Harga tiketnyapun relatif murah. Satu pengunjung hanya dikenakan tarif masuk Rp5 ribu, sedangkan untuk parkir dikenakan tarif Rp3 ribu.

Meskipun bisa datang kapan saja, sebaiknya berendam di kolam renang Citilis dilakukan pada pagi hari maupun sore hari. Hal ini untuk menghindari terik matahari yang menyengat. Selain itu juga bisa dilakukan di malam hari.

Cuaca yang sering hujan membuat hawa dingin menyelimuti tubuh. Karena itu, berendam di kolam renang Citilis menjadi sangat cocok dikala dingin melanda.***

Halaman:

Editor: Yudhi Prasetyo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah