Bagaimana Cara Mengecilkan Perut dengan Mudah dan Sehat? Simak Ulasannya!

- 25 Januari 2023, 09:28 WIB
Ilustrasi Perut buncit
Ilustrasi Perut buncit /Pixabay/

PORTAL BREBES - Memiliki perut buncit akan mengurangi rasa percaya diri bagi pria maupun wanita.

Biasanya perut buncit ini terjadi karena pola makan yang tidak teratur, kurang olahraga dan kesehatan yang terganggu.

Hampir semua orang ingin memiliki bentuk tubuh ideal dengan perut yang rata.

Baca Juga: Ramalan Bintang Zodiak Pisces Hari ini, Rabu 25 Januari 2023

Untuk mewujudkannya, tak sedikit orang rela menjalani operasi dengan biaya yang besar.

Padahal ada beberapa cara mengecilkan perut tanpa harus menjalani operasi, dan tentunya tanpa merogoh kocek terlalu dalam.

Dilansir dari sumbarprov.go.id, berikut cara mengecilkan perut dengan mudah dan sehat.

Baca Juga: 6 Cara Alami Mengobati Infeksi Saluran Kemih

  1. Banyak minum air putih

Jika perut yang buncit disebabkan oleh penyimpanan air, anda bisa mengatasi masalah tersebut dengan minum air putih lebih banyak.

Hal ini akan membuat jumlah sodium di dalam tubuh berkurang sehingga meningkatkan jumlah air yang dikeluarkan dari dalam tubuh.

Halaman:

Editor: DR Yogatama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x