Berikut Tips Sehat Menjalankan Ibadah Haji ala Rumah Sakit Harapan Sehat Slawi

- 24 Juni 2023, 17:02 WIB
ilustrasi ibadah haji
ilustrasi ibadah haji /Dok. Dirjen PHU Kemenag RI/

PORTAL BREBES - Berikut ini tips menjalankan ibadah haji agar berjalan dengan lancar, sehat dan aman.

Sebagaimana diketahui, menunaikan ibadah haji dan melafalkan kalimat-kalimat talbiyah menjadi harapan bagi umat muslim di dunia. Di Indonesia sendiri pemberangkatan ibadah haji seringkali baru berkesempatan saat memasuki usia lansia.

Bagi lansia, melakukan aktivitas fisik membutuhkan ekstra tenaga dan menjadi tantangan tersendiri. Untuk itu, agar ibadah haji tetap selamat mari simak Tips sehat haji bagi lansia ala Rumah Sakit Harapan Sehat Slawi.

Baca Juga: Kompetisi Futsal Digelar Polres Tegal Kota, Meriahkan Hari Bhayangkara ke-77

Berikut ini tips sehat haji ala Harapan Sehat sebagaimana dilansir dari laman Instagram @rshs.slawi

 

1. Gunakan Alat Pelindung Diri

Tips selanjutnya saat menunaikan ibadah haji, Anda bisa mempergunakan alat perlindungan diri.

Contohnya seperti payung, kacamata hitam, masker, botol semprot dan alas kaki.

Karena dari suasana dan cuacanya berbeda dengan Indonesia saat berada di Arab Saudi.

Halaman:

Editor: DR Yogatama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x