Catat Gaes! 5 Tips Kreatif dalam Menjaga Positive Attitude

- 23 Mei 2024, 19:00 WIB
Meluangkan waktu untuk melakukan hal-hal yang kamu sukai adalah salah satu tips kreatif menjaga positive attitude
Meluangkan waktu untuk melakukan hal-hal yang kamu sukai adalah salah satu tips kreatif menjaga positive attitude /pexels.com/Kampus Production /

PORTAL BREBES - Pernah mendengar kalimat positive attitude? Positive attitude merupakan sebuah sikap yang memiliki kecenderungan untuk selalu berada dalam keadaan pikiran yang tenang, optimis, dan penuh harapan.

Positive attitude ini memiliki peran penting untuk kehidupan kita. Sikap positive attitude dapat menciptakan kebahagiaan, percaya diri, dan kesehatan yang baik.

Maka dari itu, perlu banget nih menerapkan dan menjaga positive attitude. Nah, kamu bisa catat 5 tips kreatif dalam menjaga positive attitude di bawah ini.

Baca Juga: Rambut Singa Seharian? Bye! 5 Tips Ampuh Atasi Rambut Mengembang!

1. Selalu mensyukuri segala sesuatu yang ada

Mensyukuri segala sesuatu yang ada dapat mengembangkan pikiran untuk selalu positif sehingga kamu dapat mempertahankan positive attittude. Setiap menjalankan aktivitas sehari-hari kamu bisa mengingat kejadian atau tindakan apa saja yang dapat disyukuri pada hari tersebut.

2. Berbagi senyuman kepada orang sekitar

Tersenyum merupakan salah satu cara paling sederhana dan mudah untuk dilakukan. Walaupun terkesan mudah, akan tetapi masih banyak orang yang jarang atau bahkan tidak sama sekali tersenyum kepada orang lain. Tersenyum memang terlihat sederhana, tapi siapa sangka jika hal sekecil itu dapat memberikan arti yang besar bagi orang sekitar.

Baca Juga: Lancar Ibadah Haji Tanpa Gangguan Kesehatan! Ikuti 5 Tips Ampuh Ini

3. Menghindari perbincangan negatif

Halaman:

Editor: DR Yogatama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah