Ma'ruf Amin : Penghuni Surga Kebanyakan Orang Indonesia

- 3 Agustus 2022, 12:58 WIB
Wakil Presiden RI, Ma'ruf Amin.
Wakil Presiden RI, Ma'ruf Amin. /Instagram/@kyai_marufamin

"Ada yang pakai proses, proses pemanggangan, mudah-mudahan saja yang mengalami proses pemanggangan itu sedikit, jangan banyak-banyak," katanya.

"Apalagi kata ulama, tidak ada dosa kecil kalau dilakukan terus-menerus, tidak ada dosa besar kalau dilakukan istigfar," ujarnya.

Baca Juga: Sri Primawati Indraswari Resmi Dilantik Jadi Penjabat Sekda Kota Tegal

Dalam acara tersebut, Ma'ruf Amin kemudian mengajak untuk bertobat dan menghilangkan sifat-sifat yang tidak baik.

"Mudah-mudahan ini bagian dari kehidupan kita bangsa Indonesia dan dengan doa dan zikir kita malam ini kita kembali bertobat kepada Allah SWT," kata Wapres.

"Untuk itu, kita wajib mensyukuri, menghargai dan berterimakasih kepada para pejuang bangsa. Rasullullah SAW mengatakan, siapa yang tidak berterimakasih kepada manusia dia juga tidak berterimakasih kepada Allah, menjadi kewajiban kita adalah menjaga bangsa ini tetap utuh," ujarnya.

Baca Juga: Forkompimda Kota Tegal Digulung Prahara, Skor 2-0 Untuk Kesebelasan Nelayan

"Jangan sampai kemudian Allah mencabut menghilangkan cahaya-Nya dan meninggalkan kita dalam kegelapan karena kita saling berselisih, saling membenci dan bermusuhan. Kalau hal itu terjadi, cahaya terang yang kita dapatkan berupa kemerdekaan ini tentu akan kembali gelap," ujarnya.

Artikel ini juga sudah ditayangkan di Pikiran-Rakyat.com dengan judul Ma'ruf Amin Yakin Penghuni Surga Isinya Kebanyakan Penduduk Indonesia: Ada yang Pakai Prosesakai-proses.***

Halaman:

Editor: Dewi Prima Mayasari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x