Cobalah 10 Soal Tes IQ Berikut Ini, Apakah Kamu Termasuk Jenius?

- 24 Februari 2023, 22:15 WIB
Permainan Tes IQ
Permainan Tes IQ /pexel/

PORTAL BREBES – Tes IQ adalah pemeriksaan untuk mengukur tingkat kecerdasan intelektual atau kemampuan seseorang, seperti berpikir abstrak, penalaran, memecah masalah, dan lain sebagainya.

Untuk mengukur tingkatan IQ seseorang yaitu dengan meminta orang tersebut mengerjakan soal-soal dengan batas waktu yang telah ditentukan.

Kemudian dari hasil jawaban soal-soal yang telah dikerjakan tersebutlah yang dapat mengukur tingkat kecerdasan seseorang.

Baca Juga: Purworejo Terbaik! Inilah 15 SMK Favorit di Purworejo Jawa Tengah, Berdasarkan Nilai UN Kemendikbud

Berikut adalah 10 soal tes IQ dasar beserta jawabannya yang bisa kamu coba kamu coba. Apakah kamu termasuk orang yang memiliki IQ tinggi?

1. Berapakah setengah dari seperempat dari 8000?
a. 5000
b. 1.000
c. 2.000
d. 800
Jawaban yang benar adalah B. 1.000

2. Angka berapa yang akan muncul berikutnya, sesuai dengan urutan 1 – 2 – 4 – 7 – 11 – 16 - ..?

a. 22
b. 23
c. 24
d. 25
Jawaban yang benar adalah A. 22

Baca Juga: Purworejo BEST! TOP 5 SMA Terbaik di Purworejo yang Masuk Peringkat Nasional, Versi TOP 1000 Sekolah Indonesia

3. Jari adalah tangan, daun adalah?

a. Ranting
b. Cabang
c. Pohon
d. Bunga
Jawaban yang benar adalah A. Ranting

4. Jika Agus adalah Ical, Ical adalah Dani, apakah Agus adalah Dani?

a. Iya benar
b. Tidak salah
Jawaban yang benar adalah A. Iya benar

Baca Juga: Purworejo Terbaik! Inilah 20 SD Favorit dan Unggulan di Purworejo Terakreditasi A, Cek Sebarannya

5. Berapa 20% dari 30?

a. 5
b. 6
c. 4
d. 8
Jawaban yang benar adalah B. 6

6. Berapa banyak angka 5 yang muncul antara 1 – 100?


a. 10
b. 11
c. 20
d. 21
Jawaban yang benar adalah C. 20

Baca Juga: Purbalingga Bangga! Inilah Daftar 20 SD Unggulan di Purbalingga Jawa Tengah yang Mendapatkan Akreditasi A

7. Lengan adalah tangan, maka cabang adalah?

a. Daun
b. Ranting
c. Cabang
d. Belalai
Jawaban yang benar adalah B. Ranting

8. Hari apa kemarin jika 2 hari kedepan adalah hari Senin?

a. Rabu
b. Kamis
c. Jumat
d. Sabtu
Jawaban yang benar adalah C. Jumat

Baca Juga: Purbalingga Bangga! Inilah Daftar 20 SD Unggulan di Purbalingga Jawa Tengah yang Mendapatkan Akreditasi A

9. JAMBU adalah UBMAJ kalau 46251 adalah?

a. 25641
b. 26451
c. 12654
d. 15264
Jawaban yang benar adalah D. 15264

10. Jika sedotan untuk minuman, makanan di piring, maka minuman di?

a. Garpu
b. Cangkir
c. Sedotan
d. Meja
Jawaban yang benar adalah B. Cangkir

Hasil tes IQ:

Baca Juga: Purbalingga Bangga! TOP 10 SMA Unggulan di Kabupaten Purbalingga Terbaik Berdasarkan Nilai, Cek Urutannya

- Jika kamu benar 1 – 4: kepintaran kamu dibawah rata-rata
- Jika kamu benar 5 – 6: kepintaran kamu rata-rata
- Jika kamu benar 7 – 8: kamu pintar
- Jika kamu benar 9 – 10: kamu jenius


Nah itulah 10 soal tes IQ yang bisa kamu coba untuk menjawabnya. Jadi, apakah kamu termasuk orang yang jenius?.***

Editor: DR Yogatama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x