Kamu Perlu Tahu! Begini Sejarah Desa Pidodowetan Kecamatan Patebon Kabupaten Kendal

- 3 April 2023, 09:45 WIB
asal usul Desa Pidodowetan Kabupaten Kendal
asal usul Desa Pidodowetan Kabupaten Kendal /

Baca Juga: Asal Mula Desa Penggarit Pemalang, Sebuah Kisah Pangeran Benowo yang Goreskan Pusakanya Disebuah Pohon

Eyang Senthongdirodjo mempunyai istri yang bernama Eyang Siti Ba’ilah bt Karso dan mempunyai keturunan 12 anak laki-laki diantaranya adalah Eyang Ali Mudro, Eyang Ali Syahbanar, Eyang Ali Mustofa.

Eyang Senthongdiradja dan Eyang Siti Ba’ilah dan anaknya cucunya yaitu Eyang Ali Syahbanar, Ali Khasan dimakamkan di Makam/ Kuburan Kupu Tarung Desa Korowelangkulon. Eyang Ali Mudro dimakamkan di Belakang Masjid Kaliayu ( dulunya adalah padepokan kanuragan).***

Halaman:

Editor: DR Yogatama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x