Tips Menahan Marah, Ini Doa dan Amalannya

- 5 April 2022, 04:40 WIB
Doa
Doa /

Baca Juga: Inilah 9 Tempat Ngabuburit Terfavorit di Kota Tegal yang Selalu Ramai

Selain itu Rasulullah SAW pun memerintahkan untuk duduk agar orang yang sedang berdiri tidak akan melampiaskan amarahnya jika terjadi maka orang tersebut akan menyesali perbuatan yang disebabkan oleh amarah itu. Rasulullah SAW bersabda

إِذَا غَضِبَ أَحَدُكُمْ وَهُوَ قَائِمٌ فَلْيَجْلِسْ، فَإِنْ ذَهَبَ عَنْهُ الْغَضَبُ وَإِلَّا فَلْيَضْطَجِعْ

“Apabila kalian marah, dan dia dalam posisi berdiri, hendaknya dia duduk. Karena dengan itu marahnya bisa hilang. Jika belum juga hilang, hendak dia mengambil posisi tidur.” (HR. Ahmad 21348, Abu Daud 4782 dan perawinya dinilai shahih oleh Syuaib Al-Arnauth).***

Halaman:

Editor: Dewi Prima Mayasari

Sumber: gridhype.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah