Mau Urus Pencairan BSU Guru Honorer dan Tenaga Kependidikan, Ini Persyaratannya

- 24 November 2020, 07:52 WIB
Infographic bantuan subsidi upah/Portal Brebes
Infographic bantuan subsidi upah/Portal Brebes /

Baca Juga: Pilkada Serentak 2020, Ketua ILUNI : Covid 19 Tidak Boleh Diremehkan

Untuk mengecek nama penerima BLT Guru Honorer langkahnya seperti ini;

Pertama, masuk ke laman https://info.gtk.kemdikbud.go.id/?s=999&pesan

Kemudian masukan nomor akun PTK pada Dapodik.

Lalu masukan Password PTK Dapodik dan klik login.

Login Info GTK Kemdikbud untuk cek penerimaBLT Guru Honorer
Login Info GTK Kemdikbud untuk cek penerimaBLT Guru Honorer Info GTK

Cara mendapatkan BLT guru honorer

Untuk mendapatkan BLT guru honorer ini, Kemdikbud akan membuatkan rekening baru bagi penerima bantuan.

Terlebih dahulu siapkan dokumen persyaratan antara lain sebagai berikut

Baca Juga: Gunakan Dua Mobil Watercanon Jalan Petamburan Disemprot Disinfektan
Kartu Tanda Penduduk (KTP)
Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP) jika ada
Surat Pernyataan Tanggung Jawab Mutlak (SPTJM) yang bisa diunduh melalui situs resmi info.gtk.kemdikbud.go.id atau pddikti.kemdikbud.go.id yang ditandatangani dengan materai
Surat Keputusan Penerima BSU yang bisa diunggah di laman yang sama

Halaman:

Editor: Marsis Santoso

Sumber: kemendikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah