Jelang Imlek, Inilah Hidangan Khas yang Memiliki Makna Tersendiri

- 21 Januari 2023, 09:32 WIB
Hidangan Khas Imlek yang Memiliki Makna Tersendiri
Hidangan Khas Imlek yang Memiliki Makna Tersendiri /instagram @roasthome dan @ kue_keranjang_cemerlang/

Makna dari kue keranjang ini sendiri yaitu, bentuknya yang bulat menyerupai kesempurnaan. Manis dari rasanya mencerminkan tutur kata yang baik. Dan lengket dari teksturnya ialah tanda keakraban atau tak terpisahkan dengan keluarga.

Baca Juga: Cara Cek Nama Penerima Bansos PKH 2023 Melalui Situs cekbansos.kemensos.go.id

  1. Ayam / Bebek Panggang

Hampir seluruh rakyat indonesia pasti menyukai ayam panggang. Bukan hanya dagingnya yang terkesan lebih empuk, tapi aroma dan rasanya memiliki cita rasa tersendiri di banding ayam goreng.

Makanan ini pun salah satu hidangan khas imlek. Namun bedanya dengan ayam panggang biasa, yaitu kali kini ayam harus utuh satu ekor.

Dengan olesan bumbu, ayam satu ekor tersebut di hidangkan di atas satu piring yang besar. Selain ayam, bebek pun juga bisa jadi penggantinya.

Makna dari ayam panggang yang utuh tersebut ialah agar keluarga utuh bahagia.

Hidangan-hidangan tersebut masih jadi favorit hingga saat ini.

Baca Juga: Daftar di prakerja.go.id untuk Dapatkan Insentif Rp 4,2 Juta dari Program Kartu Prakerja

Bukan hanya sekedar makna, pasalnya makna-makna tersebut pun termasuk bagian dari doa.

Selain enak, umat khongucu mempercayai makna dari makanan tersebut. Tentunya mereka pasti menyantapnya dengan senang hati.(Ananda Putri Salsabilla).***

Halaman:

Editor: DR Yogatama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x