Hai Ladies, Yuk Terapkan 7 Pola Makan Ini untuk Atasi Gejala PMS!

- 6 Maret 2024, 11:00 WIB
Ilustrasi gejala PMS yang dialami wanita
Ilustrasi gejala PMS yang dialami wanita /Pexels/

PORTAL BREBES - Gejala PMS (premenstruation syndrome) atau sindrom pramenstruasi merupakan sekumpulan gejala yang timbul sebelum menstruasi berlangsung. Biasanya gejala PMS timbul sekitar 1 atau 2 minggu sebelum menstruasi.

Gejala PMS yang dirasakan oleh setiap wanita biasanya seperti sakit kepala, kram perut, dan perubahan suasana hati. Gejala PMS bukan suatu kondisi medis yang berbahaya, dan umumnya akan reda ketika menstruasi dimulai. Namun, gejala ini dapat mengganggu aktivitas sehari-hari karena rasa sakit atau nyeri yang ditimbulkan.

Melansir dari puskesmaskutaselatan.badungkab.go.id, gejala sindrom pramenstruasi atau PMS sering membuat wanita merasa kesakitan dan sulit beraktivitas. Tak heran, para wanita memikirkan segala cara untuk mengatasi gejala PMS.

Baca Juga: 8 Langkah Mudah Menjalankan Pola Hidup Sehat, Jangan Tunggu Nanti!

Beberapa wanita lantas memilih jalan pintas dengan mengonsumsi obat pereda nyeri untuk mengatasi gejala PMS.

Padahal, kita dapat mengatasi gejala PMS dengan cara alami, yaitu mengubah pola makan. Berikut 7 pola makan yang bisa diterapkan wanita untuk mengatasi gejala PMS, di antaranya:

1. Kurangi garam

Anda disarankan untuk mengurangi makanan asin sebelum periode menstruasi tiba. Makanan asin yang mengandung banyak garam dapat menyebabkan gejala PMS yaitu kembung dan nyeri payudara semakin bertambah parah. Usahakan masak sendiri untuk mengetahui takaran garam yang digunakan, ketimbang membeli makanan cepat saji atau olahan.

Baca Juga: Tak Hanya Pola Makan, Ternyata Waktu Tidur Malam Juga Mempengaruhi Kesehatan

2. Konsumsi buah dan sayuran

Halaman:

Editor: DR Yogatama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x