Berpotensi Ancaman Hacker, Pengguna Google Chrome Segera Lakukan Update

- 20 Agustus 2022, 10:12 WIB
Ilustrasi Google Crome.
Ilustrasi Google Crome. /Pixabay/Deepanker Verma

Perbaikan keamanan untuk memperbaiki celah ini diberikan dalam update versi terbaru yang sedang dikeluarkan.

Para pengguna yang mengaktifkan pembaruan otomatis akan menerima pembaruan tersebut.

Untuk pengguna yang melakukan pembaruan secara manual disarankan untuk segera mengecek versi terbaru Chrome dan mengunduhnya.

Baca Juga: GMBI Brebes Kawal Laporan Murniasih di Kejaksaan, Ini Alasannya

Pembaruan yang disarankan bukan hanya Chrome, sistem keamanan perangkat lunak pun harus segera dilakukan update.

SingCERT telah menyarankan agar Google Chrome pada Windows, Mac dan Linux dilakukan pembaruan, demikian juga untuk sistem keamanan pada software anti virusnya.

Pentingnya untuk menyalakan pembaruan otomatis pada Chrome agar terhindar dari tindak kejahatan hacking agar berselancar di dunia maya tetap aman dan nyaman.

Baca Juga: WOW! Pemkab Tegal Menyediakan Gaji untuk PPPK Sebesar Rp 74 Miliar

Kerentanan atau celah keamanan merupakan masalah tingkat tinggi yang sangat terkait dengan pembajakan dan pencurian data.

Kerentanan pada Chrome terkait dengan fitur ‘Intents’, sebuah fitur yang memungkinkan hacker melakukan peluncuran aplikasi dan layanan web langsung dari halaman web.

Halaman:

Editor: Dewi Prima Mayasari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah