Resep Bikin Nasi Godog, Kuliner Unik Khas Magelang yang Enak Dimakan Saat Maih Hangat

- 7 Mei 2023, 11:00 WIB
Kuliner khas Magelang Nasi godog.
Kuliner khas Magelang Nasi godog. /
  • Bawang putih - 2 siung
  • Bawang merah - 3 siung
  • Lada - 1/2 sendok teh

Baca Juga: Rahasia Resep Bikin Bakso Goreng yang Renyah dan Kripsi, Jangan Bilang-bilang Tetangga Ya

Cara buat:

1. Tumis bumbu halus hingga harum, masukkan ayam lalu tumis hingga ayam setengah matang. Kemudian tambahkan telur lalu orak-arik.

2. Masukkan sayuran wortel, kubis, bakso lalu tambahkan air dan masak hingga mendidih dan sayuran setengah matang.

3. Masukkan nasi dan mie basah, tambahkan gula, garam dan kaldu bubuk, masak hingga matang dan koreksi rasa.

4. Nasi Godog siap disajikan.

Demikianlah resep bikin nasi godog khas Magelang, Jawa Tengah.***

Halaman:

Editor: Yudhi Prasetyo

Sumber: rasabunda.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah