Telkomsel Perusahaan Telekomunikasi Indonesia Terapkan 5G Underground Smart Pertama di Asia Tenggara  

- 2 September 2022, 15:51 WIB
Telkomsel di PT Freeport layanan 5G Underground Smart
Telkomsel di PT Freeport layanan 5G Underground Smart /dok / Telkomsel/

PORTAL BREBES - Penerapan teknologi 5G Underground Smart Mining secara resmi diluncurkan oleh Presiden RI Joko Widodo. Kamis 1 September 2022 di Tembagapura.

Bahkan dihadiri pula oleh Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN), Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) di Tembagapura.

Menteri BUMN RI Erick Thohir, Kamis 1 September 2022 mengatakan, bahwa penerapan ini jadi salah satu prioritas Kementerian BUMN mewujudkan kepemimpinan teknologi. 

Baca Juga: Tinjau Food Estate Tangerang, Pangdam Jaya Lakukan Dialog Dengan Petani Pengarap

Menurutnya,  5G Mining sudah diujicoba dan digunakan di Amerika Serikat, Swedia, Tiongkok dan Rusia, dan hasilnya bisa meningkatkan produktivitas sampai 25%, 

Menariknya lagi biaya operasional khususnya pengeboran turun sampai 40% dan penghematan energi sampai 20%. terang Erik Thohir.

Hal ini yang kami minta dan coba benchmarking di seluruh grup Mind-ID, tidak hanya operasionalnya tetapi juga digitalisasinya, agar Mind-ID ke depan sebagai holding industri pertambangan bisa terus efisien,”

Baca Juga: Menyoal Unjuk Rasa BBM, Forkopimko Jakarta Selatan Gelar Rakor Pengamanan

Erick menambahkan, “Saya yakin, terobosan pemanfaatan 5G Underground Smart Mining yang didukung Telkomsel ini dapat digunakan lebih luas lagi di ekosistem industri pertambangan Indonesia.

Halaman:

Editor: Cahyo Nugroho


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x