Cek Nama Penerima Bansos Rp200 Ribu BPNT 2024 Pasca Pemilu 2024

- 21 Februari 2024, 06:00 WIB
informasi cair Bansos PKH, BPNT dan BLT Mitigasi
informasi cair Bansos PKH, BPNT dan BLT Mitigasi /tangkapan layar instagram @program_bansos_kab_lebak/

PORTAL BREBES - Bantuan Sosial (Bansos) Pangan Non Tunai (BPNT) 2024 sudah mulai di cairkan di beberapa daerah. Setiap penerima akan mendapat bantuan senilai Rp200 ribu per bulan.

 

Pasca Pemilu 2024, bansos BPNT mulai disalurkan keada Keluarga Penerima Manfaat (BPNT) sebesar Rp200 ribu per bulan, namun ada penerima bantuan yang menerima selala 3 bulan sekaligus.

Bansos BPNT 2024 ditransfer langsung oleh pemerintah kepada KPM melalui bank-bank yang telah ditunjuk seperti BNI, Mandiri dan BRI. Kegita bank tersebut merupakan Himbara atau Himpunan Bank Negara.

Baca Juga: Belum Menerima Bansos PKH atau BPNT Padahan Tetangga Sudah, Begini Cara Daftar DTKS Melalui HP

Bansos BPNT 2024 tentu saja sangat membantu warga yang sedang membutuhkan, Apalagi saat ini harga beras sudah mencapai sekitar Rp15 ribu.

Namun, tidak semua masyarakat bisa mendapatkan bantuan pangan non tunai tersebut. Hanya keluarga miskin sajalah yang bisa mendapatkan bantuan tersebut. Itupun mereka harus sudah terdaftar di Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) Kementerian Sosial (KKemensos) RI.

Cek sekarang apakah nama anda tercatat sebagai penerima bansos BPNT atau tidak. Untuk mengeceknya, anda bisa mengikuti langkah-langkah yang akan disampaikan dibawah ini:

Halaman:

Editor: Yudhi Prasetyo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x