Doa Jumat Lebih Mudah Dikabulkan , Dekatkanlah Diri kepada Allah SWT dan Perbanyaklah Shalawat

- 11 Desember 2020, 06:50 WIB
Ilustrasi berdoa
Ilustrasi berdoa /By Popi Siti Sopiah/

PORTAL BREBES – Suatu hal yang harus dikerjakan oleh seluruh umat muslim yakni, mendekatkan diri kepada Allah SWT dan memperbanyak membaca Shalawat untuk Rasulullah, Nabi Muhammad SAW.

Bagi umat Islam harus meyakininya bahwa Hari Jumat menjadi hari yang penuh keberkahan.

Ddisebutkan dalam sebuah Hadist berikut, dari Abu Hurairah, Rasulullah Shalallahu’alaihi wa salam bersabda:

Baca Juga: Miris! Tak Kuat Menanggung Himpitan Ekonomi, Seorang Ibu Bunuh Tiga Anak Balitanya

“Di hari Jumat terdapat suatu waktu yang tidaklah seorang hamba Muslim yang ia berdiri melaksanakan Sholat lantas dia memanjatkan suatu doa pada Allah SWT bertepatan dengan waktu tersebut melainkan Allah SWT akan memberi apa yang dia minta.” (HR Bukhari, Muslim, Ahmad dan lainnya).

Dan, hari Jumat pula merupakan hari yang istimewa, berbeda di antara hari-hari lainnya bagi umat Islam. Hingga, doa hari Jumat senantiasa banyak sekali dilakukan oleh orang Islam.

Umat Muslim meyakini, bahwa dengan doa hari Jumat, doa akan lebih mudah dikabulkan Allah SWT. Sebab, hari Jum’at termasuk dalam waktu-waktu mustajabnya doa.

Baca Juga: SPBU Listrik Pertama Pertamina Beroperasi Hari Ini, Ini Penampakannya

Seperti yang dikutip PortalBrebes.com dari laman Dialektika Kuningan ‘Doa Hari Jumat, Dekatkan Diri Kepada Allah SWT dan Perbanyak Shalawat, Jumat (11/12/2020), bagi anda yang ingin memperbanyak amalan ibadah di hari Jumat ini dengan Shalawat dan Doa. Berikut Doa Hari Jumat lengkap yang bisa diamalkan:

Halaman:

Editor: Eko Saputra

Sumber: Dialektika Kuningan PRMN


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x