Asal Usul Nama Widuri Pemalang, Kisah Cinta Sepasang Suami Istri Pedaringan

- 2 April 2023, 10:00 WIB
asal usul nama Widuri di Kabupaten Pemalang
asal usul nama Widuri di Kabupaten Pemalang /visitjawatengah.jatengprov.go.id/

Mereka usianya berbeda jauh, namun walaupun jarak jauh usianya mereka saling mencintai dan menyayangi.

Baca Juga: Asal Usul Banjarnegara Jawa Tengah, Kisah Seorang Kiai Maliu yang Berkelana Dihutan hingga Bikin Pondok

Ki Pedaringan merupakan seorang yang bekerja sebagai petani yang menanam palawija dan semangka.

Suatu ketika, saat Ki Pedaringan sedang berada di sawah, Nyai Pedaringan kedatangan seorang tamu yang habis terkena sabetan benda pusaka.

Tamu yang merupakan seorang pemuda tampan itu meminta izin masuk kepada Nyai Pedaringan agar bisa masuk kedalam gubugnya.

Baca Juga: Sekelumit Tentang Cerita Asal Usul Banjarnegara Jawa Tengah, Persawahan yang Telah Dibangun Menjadi Kota

Nyai Pedaringan yang melihat itupun kaget tak main lantaran pemuda yang dalam keadaan berdarah itu terluka ditangannya oleh benda pusaka.

Setelah diizinkan masuk, kemudian pemuda itu memperkenalkan dirinya yakni seorang Pangeran Purbaya.

Dia seorang Punggawa Kerajaan Mataram yang sedang mengemban tugas menumpas pemberontakan kepada Salingsingan di Cirebon. Salingsingan sendiri ingin menguasai Tanah Jawa dari Mataram.

Baca Juga: Simak Sejarah Kepemimpinan Wilayah Pekalongan dari Tahun 1906 - Sekarang, HJ. Kuneman Menjadi Walikota Pertama

Halaman:

Editor: DR Yogatama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x