10 Peluang Usaha yang Menguntungkan di Bulan Ramadhan

- 23 Maret 2023, 19:57 WIB
kue lebaran bisa menjadi salah satu peluang usaha di bulan Ramadhan sebagai persiapan menyambut lebaran
kue lebaran bisa menjadi salah satu peluang usaha di bulan Ramadhan sebagai persiapan menyambut lebaran / Instagram @memangoenik/

Bulan Ramadhan adalah saat yang tepat bagi seluruh insan memupuk amalan dan pahala.
Jadi tidak mengherankan jika pada bulan ini, masjid-masjid setiap saat penuh karena gencarnya orang-orang beribadah.

Dengan waktu ibadah yang cukup padat, pastinya diperlukan peralatan ibadah yang cukup banyak.

Kebutuhan yang banyak ini menjadikan peralatan ibadah sebagai ide usaha bulan Ramadhan yang cukup menjanjikan.

Baca Juga: LARISS! Berikut Resep Ide Peluang Usaha di Bulan Ramadhan, Sosis Krispi Saus Lava!

5. Jilbab dan Busana Muslim

Di bulan Ramadan orang berbondong-bondong untuk merubah penampilan ke arah yang lebih baik.

Dengan berbagai perubahan ini, dari sisi bisnis sudah dipastikan para penjual jilbab dan busana muslim yang paling diuntungkan.

Akan ada peningkatan permintaan untuk kedua produk tersebut. Dengan mencoba usaha jilbab dan busana muslim, Anda tidak hanya mendapatkan penghasilan, tapi juga memfasilitasi orang-orang yang berusaha untuk merubah penampilannya.

6. Jasa Jahit

Model baju yang banyak dijual sudah terlalu pasaran? Membuat baju dengan kain yang dipilih sendiri, dan desain yang dibuat sendiri bisa menjadi ide cemerlang.

Halaman:

Editor: DR Yogatama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x