Adi Iman Santoso Terpilih Pimpin Kadin Kota Tegal Periode 2022-2027

- 4 September 2022, 14:25 WIB
Wakil Ketua Bidang OKK Kadin Provinsi Jateng, Cahyanto saat sambutan dalam Mukota Kadin Kota Tegal Ke VI di Ruang Pertemuan Dapoer Tempo Doeloe, Margadana Kota Tegal, Minggu (4/9/2022).
Wakil Ketua Bidang OKK Kadin Provinsi Jateng, Cahyanto saat sambutan dalam Mukota Kadin Kota Tegal Ke VI di Ruang Pertemuan Dapoer Tempo Doeloe, Margadana Kota Tegal, Minggu (4/9/2022). /Ritanto Jayeng Portal Brebes/

Dalam sambutannya, Wakil Ketua Bidang OKK Kadin Provinsi Jateng, Cahyanto, menyampaikan, untuk kepengurusan Kadin Kota Tegal yang akan datang hendaknya bisa bersinergi dengan pemerintah.

" Kadin aka berjalan baik jika pengurusnya bisa bersinergi dengan pemerintah daerah. Jika tidak ada sinergi maka sebaliknya Kadin akan jalan ditempat, " ujarnya.

Baca Juga: Simak, Daftar Ancaman Keamanan Selular Rating Teratas

Cahyanto minta agar segera diusulkan untuk pembuatan KTA bagi kepengurudannya yang sudah terbentuk.


" Ingat, jadi pengurus harus kober tidak sekedar pinter. Sekumpulan orang biasa yg berkolaborasi jauh lebih hebat daripada orang jenius tapi terisolasi, " kata Cahyanto.***

 

Halaman:

Editor: Dewi Prima Mayasari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah