Tips Memilih Menu Sahur Sehat, Agar Tubuh Tetap Bugar saat Berpuasa

- 7 April 2023, 21:36 WIB
memilih menu sahur sehat adalah hal yang penting untuk diperhatikan
memilih menu sahur sehat adalah hal yang penting untuk diperhatikan /Pixabay/

Sebaiknya pilih makanan yang mengandung garam secukupnya, seperti sayuran segar, buah-buahan, dan sumber protein sehat seperti telur atau ikan. Makanan-makanan ini dapat membantu tubuh tetap terhidrasi, dan memberikan nutrisi yang dibutuhkan selama berpuasa.

5. Komsumsi makanan berprotein tinggi

Makanan yang mengandung protein tinggi sangat penting untuk memperbaiki, dan membangun jaringan di dalam tubuh. Untuk menu sahur yang sehat dan bergizi, Anda bisa memilih beberapa sumber protein seperti telur, daging ayam, ikan, susu, atau produk kedelai seperti tahu atau tempe.

Selain itu, Anda juga bisa menambahkan kacang-kacangan atau biji-bijian ke dalam menu sahur sehat. Memilih menu sahur yang kaya protein dapat membantu menjaga kesehatan tubuh, dan memberikan energi yang cukup selama berpuasa.

Dengan menyusun menu sahur yang sehat dan bergizi, tubuh akan mendapatkan nutrisi yang cukup untuk menjalankan ibadah puasa dengan optimal.***

Halaman:

Editor: Yudhi Prasetyo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x