Perbedaan Depresi Postpartum Pasca Melahirkan dengan Baby Blues

- 22 Desember 2022, 19:44 WIB
 Ilustrasi Depresi dan Baby Blues Syndrome yang sering dialami seorang ibu pasca melahirkan
Ilustrasi Depresi dan Baby Blues Syndrome yang sering dialami seorang ibu pasca melahirkan /Tangkap layar YouTube Gue Sehat./

PORTAL BREBES - Mengenal Depresi Postpartum dengan Baby Blues syndrome yang kini sedang ramai di media sosial dan kerap dirasakan wanita pasca melahirkan.

Perasaan sedih yang berkepanjangan dan mempengaruhi aspek kehidupan itu disebut dengan Depresi.

Depresi itu sendiri tidak bisa hilang sendiri dengan seiringnya waktu, namun harus dikombinasikan dengan terapi.

Baca Juga: 5 Tips Menjaga Kesehatan Tulang dan Sendi, Nomor 4 Paling Penting Disimak

Depresi Postpartum adalah keadaan Depresi yang dialami setelah mempunyai bayi.

Menurut Dr. Grace Roseliny dilansir dari Kanal Youtube TANYAKAN DOKTER, ciri Depresi Postpartum ada 3 yakni:

  1. Anenergia adalah perasaan lemas yang berkepanjangan bahkan tidak bisa ngapa-ngapain dan beda dari biasanya, terkadang untuk bangkit saja susah.
  2. Anhedonia adalah lawannya excited yang merupakan perasaan tidak bahagia, rasanya murung terus.
  3. Afek Depresi adalah perasaan yang terlihat dari raut wajah sedih maupun murung.

Baca Juga: Tiga Bahan Alami Untuk Mencerahkan Kulit Wajah, Yuk Cobain!

Seseorang bisa dibilang Depresi Postpartum jika mengalami ketiga ciri-ciri di atas setelah melahirkan bayi.

Apa perbedaan antara Depresi Postpartum dengan Baby Blues Syndrome?

Halaman:

Editor: DR Yogatama

Sumber: Tanyakan Dokter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah