Pentingnya Matikan Lampu, Ini Manfaat Tidur Dalam Keadaan Gelap

- 10 November 2023, 12:00 WIB
Tidur yang baik adalah dalam keadaan gelap
Tidur yang baik adalah dalam keadaan gelap /

PORTAL BREBES - Tidur merupakan salah satu kebutuhan utama hidup manusia. Kualitas tidur dapat memengaruhi pola kerja atau kegiatan keesokan harinya.

Kita harus berusaha untuk mendapatkan tidur yang berkualitas dengan durasi yang cukup agar ketika bangun, badan terasa segar dan siap beraktivitas.

Setiap orang memiliki kebiasan tidur yang berbeda, baik dalam hal waktu, tempat, maupun kondisi kamar. Termasuk juga dalam masalah penerangan ketika Kita tidur.

Baca Juga: Tidak Hanya Menghilangkan Bau Badan, Daun Beluntas Memiliki Manfaat Lain untuk Kesehatan Kamu!

Sebagian orang lebih suka tidur dalam kondisi lampu dimatikan, tetapi ada pula yang lebih nyaman ketika keadaan terang.

Dikutip dari cimahikota.go.id, sebenarnya, tidur yang baik adalah dalam keadaan gelap. Mengapa demikian?

Penelitian membuktikan, tidur dalam keadaan gelam memberikan banyak manfaat bagi kesehatan tubuh. Apa sajakah itu? Inilah manfaat tidur dalam keadaan gelap:

Baca Juga: 7 Manfaat Essential Oil untuk Kesehatan Kamu, Simak Yuk!

1. Tubuh akan menghasilkan hormon melatonin

Tubuh akan menghasilkan hormon melatonin ketika tidur dalam keadaan lampu dimatikan. Salah satu fungsi hormon melatonin adalah meningkatkan kekebalan tubuh dalam menangkal penyakit.

Halaman:

Editor: DR Yogatama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x