Wapada! Ini Bahaya Begadang Bagi Kesehatan Tubuh

- 10 Desember 2022, 08:05 WIB
ini bahayanya jika kamu begadang
ini bahayanya jika kamu begadang /

Baca Juga: Ajaib! Ini Tips Masak Tahu Jadi Seperti Daging

Stres dan depresi 

Berdasarkan penelitian yang dilakukan di University Of Pennysylvania, tidur kurang dari 6 jam dalam sehari secara berturut-turut dalam seminggu, maka akan menyebabkan seseorang menjadi mudah stres, sedih, mudah marah,gelisah, serta kelelahan pikiran yang dapat berujung pada depresi. Kalau kamu kurang tidur, hormon-hormon tubuh yang seharusnya diproduksi saat tidur tidak bisa diproduksi secara normal, akibatnya mood kamu jadi tidak stabil.

Itulah beberapa bahaya jika kamu begadang. Namun, jika dalam suatu waktu kamu diharuskan begadang untuk mengerjakan sesuatu yang mendesak, kamu diperbolehkan begadang dengan mengonsumsi air putih yang banyak, menghindari makanan cepat saji, serta perbanyak makan buah dan sayuran, sehingga tubuh kamu akan tetap fit.***

Halaman:

Editor: DR Yogatama

Sumber: Pikiran Rakyat Campus Pedia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x