Sering Diabaikan, Ini Dampak Buruk Tidur Larut Malam yang Penting untuk Diketahui

- 12 November 2023, 06:30 WIB
Memainkan gawai menjadi salah satu penyebab seseorang tidur hingga larut malam
Memainkan gawai menjadi salah satu penyebab seseorang tidur hingga larut malam /Pexels/

- Pukul 01.00-03.00 WIB: detoksifikasi empedu.

- Pukul 03.00-05.00 WIB: detoksifikasi paru-paru. Bagi penderita batuk, pada jam-jam ini biasanya akan terjadi batuk hebat. Disarankan untuk tidak mengonsumsi obat batuk agar proses ini bisa maksimal.

- Pukul 05.00-07.00 WIB: detoksifikasi usus besar. Segeralah buang air besar jika rasa mulas datang. Jangan menahannya, karena bisa menimbulkan sembelit.

Baca Juga: 9 Cara Ampuh untuk Hentikan Mendengkur saat Kamu Sedang Tidur!

Nah, setelah membaca 5 dampak buruk di atas, apakah Anda masih berpikir untuk kembali tidur larut malam? Jika Anda seorang pekerja dengan sistem shift, usahakan tetap beristirahat meski sebentar.

Sekuat-kuatnya mesin atau robot, ia tetap membutuhkan waktu untuk istirahat, begitu juga tubuh Kita.***

Halaman:

Editor: DR Yogatama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x