Resep Ayam Rica-Rica Kemangi, Pedas Nampol dengan Aroma Khas Menggugah Selera

- 23 Januari 2024, 19:00 WIB
Ayam rica-rica kemangi, pedas nampol dengan aroma yang khas
Ayam rica-rica kemangi, pedas nampol dengan aroma yang khas /Facebook @Resep Masakan Rumahan/

PORTAL BREBES - Ayam rica-rica adalah salah satu makanan khas Manado, Sulawesi Utara. Kata rica berasal dari bahasa Manado yang berarti pedas.

Olahan ayam khas Manado ini dijamin bikin nagih, pedasnya nampol dengan aroma kemangi yang khas.

Yuk ikuti resep ayam rica-rica yang telah dilansir dari akun Facebook @Resep Masakan Rumahan berikut ini.

Baca Juga: Resep Minyak Ayam Bawang, Hanya 4 Bahan Aromanya Bikin Ngiler

Bumbu utuh:

- 1 batang serai, memarkan
- 1 ruas lengkuas, memarkan
- 7 lembar daun jeruk
- 1 batang daun bawang, potong-potong
- 2 genggam daun kemangi
- Garam dan kaldu ayam secukupnya

Bumbu halus:

- 3 sdm minyak
- 3 siung bawang putih
- 6 siung bawang merah
- 6 buah cabai merah kriting
- 15 buah cabai rawit
- 2 butir kemiri
- 2 sdm gula merah
- 1 ruas jahe
- 1 ruas kunyit

Baca Juga: Siomay Ayam Udang, Lembut dan Juicy Pasti Langsung Habis Tak Tersisa

Cara membuat:

Halaman:

Editor: DR Yogatama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah