Genjot UMKM Tegal Menuju Pasar Internasional, Pengusaha Jepang: Kami Siap Kerjasama

- 30 Juni 2022, 12:23 WIB
Sejumlah pengusaha kecil mikro menengah dari Kabupaten Tegal saat mengikuti kegiatan Business Matching and Showcase Agriculture Product, di Jakarta
Sejumlah pengusaha kecil mikro menengah dari Kabupaten Tegal saat mengikuti kegiatan Business Matching and Showcase Agriculture Product, di Jakarta /

Baca Juga: Lihat! Apa Tanggapan Wakil Walikota Tegal Jumadi Saat Dikatain Tidak Punya Etika

Sedangkan jumlah UMKM di Kabupaten Tegal sebanyak 97.535 pengusaha. Dari jumlah tersebut, 39.014 pengusaha diantaranya adalah produk makanan dan minuman yang sebagian besar bahan bakunya berasal dari sektor pertanian.

"Ini adalah potensi UMKM Kabupaten Tegal yang harus kita optimalkan agar dapat menembus pasar global dan sinergi serta berkolaborasi dengan berbagai pihak,” tutupnya.***

Halaman:

Editor: Dewi Prima Mayasari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah